Site icon Vocasia

12 Rumus Penggunaan Passive Voice dalam Bahasa Inggris, Simak Penjelasannya!

12 Rumus Penggunaan Passive Voice. Sumber: pexels.com

Bentuk kalimat aktif dan pasif dalam Bahasa Indonesia mungkin sudah tidak asing kamu ketahui. Materi tersebut sudah dipelajari saat menduduki bangku sekolah. 

Namun, tahukah kamu bahwa dalam Bahasa Inggris juga mengenal kedua jenis kalimat ini? Jika kamu belum tahu, yuk simak selengkapnya mengenai kalimat pasif atau passive voice mulai dari definisi, penggunaan sampai contoh kalimatnya.

Baca Juga: Penjelasan Present Continuous

Pengertian Passive Voice dalam Bahasa Inggris

Passive voice dalam bahasa inggris. Sumber: pexels.com

Passive voice atau kalimat pasif dalam Bahasa Inggris merupakan bentuk kalimat dimana subjek dalam kalimat yang menerima aksi, bukan melakukan aksi. Penggunaannya serupa dengan kalimat pasif dalam Bahasa Indonesia. Bentuk passive voice lebih berfokus kepada pihak atau objek yang menerima hasil dari suatu aksi tersebut (receiver of action).

Berdasarkan pengertian di atas, singkatnya passive voice tidak dikenai untuk melakukan suatu aksi melainkan menerima aksi. 

Kamu bisa mengambil contoh dari penggunaan kalimat pasif dalam Bahasa Indonesia yaitu kata kerja menjadi dikenai imbuhan awal (prefiks) di-, contohnya seperti disapu, disetir, dimakan, dan sebagainya.

Berbeda dengan Bahasa Inggris yang mana kata kerja biasanya akan ditambahkan imbuhan akhiran (sufiks) -ed, -en, -d, -t, -n, atau -ne. 

Kalimat pasif dalam Bahasa Inggris umumnya digunakan dalam kondisi tertentu sebagai berikut:

Selain itu, passive voice memiliki rumus yang perlu kamu perhatikan dalam membuat kalimat. Rumusnya mengutamakan grammar sehingga kamu bisa menyesuaikannya dengan kondisi dan waktu yang kamu alami. 

Berikut di bawah ini rumus penggunakan passive voice berdasarkan beberapa tenses agar digunakan sesuai situasi kamu saat menuturkan atau menuliskannya. 

Baca Juga: Pengertian Bare Infinitive

1. Simple Present Tense

Rumus penggunaan kalimat pasif dalam tense ini: S + is/am/are + V3. Berikut contoh penggunaannya dalam kalimat.

2. Simple Past

Rumus penggunaan kalimat pasif dalam tense ini: S + was/were + v3. Berikut contoh penggunaannya dalam kalimat.

3. Simple Future

Rumus penggunaan kalimat pasif dalam tense ini: S + will be + v3. Berikut contoh penggunaannya dalam kalimat.

4. Simple Past Future

Rumus penggunaan kalimat pasif dalam tense ini: S + would/should + be + V3. Berikut contoh penggunaannya dalam kalimat.

5. Present Continuous

Rumus penggunaan kalimat pasif dalam tense ini: S + is/am/are + being + V3. Berikut contoh penggunaannya dalam kalimat.

6. Past Continuous

Rumus penggunaan kalimat pasif dalam tense ini: S + was/were + being +V3. Berikut contoh penggunaannya dalam kalimat.

7. Future Continuous

Rumus penggunaan kalimat pasif dalam tense ini: S + will be + V3. Berikut contoh penggunaannya dalam kalimat.

8. Past Future Continuous

Rumus penggunaan kalimat pasif dalam tense ini: S + would/should + be + V3. Berikut contoh penggunaannya dalam kalimat.

9. Present Perfect Continuous

Rumus penggunaan kalimat pasif dalam tense ini: S + have/has + been + V3. Berikut contoh penggunaannya dalam kalimat.

10. Past Perfect Continuous

Rumus penggunaan kalimat pasif dalam tense ini: S + had + been + V3. Berikut contoh penggunaannya dalam kalimat.

11. Future Perfect Continuous

Rumus penggunaan kalimat pasif dalam tense ini: S + would + have + been + v3. Berikut contoh penggunaannya dalam kalimat.

12. Past Future Perfect Continuous

Rumus penggunaan kalimat pasif dalam tense ini: S + would/should + have + been + V3. Berikut contoh penggunaannya dalam kalimat.

Baca Juga: Aplikasi untuk belajar bahasa

Berdasarkan penjelasan di atas, cukup banyak bukan penggunaan kalimat pasif dalam Bahasa Inggris? Untuk itu, penting bagi kamu mempelajari 12 rumus penggunaan kalimat pasif berdasarkan situasi waktu sebelum menggunakannya dalam kehidupan sehari-hari.

Untuk membaca artikel lainnya kamu dapat klik tautan berikut. Jangan lupa ikuti kami di instagram untuk mengetahui update dan informasi terbaru yang kami bagikan, ya!

Bagi kamu yang sedang belajar bahasa Inggris, kamu juga dapat segera mempersiapkan salah satu tes TOEFL, IELTS, maupun TOEIC hanya dengan klik tautan berikut. Pelatihan tersebut akan membantu kamu dalam mengukur seberapa jauh penguasaan kemampuan dalam berbahasa Inggris. Tunggu apalagi! Segera ikuti untuk dapatkan banyak penawaran diskon kursus sampai dengan 80%! 

Baca Juga: Appositive phrase adalah

Exit mobile version