Site icon Vocasia

Cara Download Video Instagram dengan Mudah

Banyak dari kamu yang setiap harinya bermain Instagram untuk menghabiskan waktu luang atau sekadar cuci mata. Seharian setelah melakukan aktivitas memang membuat kepala pening, sebab itu orang-orang lebih memilih untuk mengunjungi aplikasi Instagram setelahnya. Dengan melihat-lihat foto dan video-video yang menyenangkan, otak kita akan segar kembali.

Biasanya setelah menonton video-video lucu atau menyenangkan untuk dilihat, rasa keinginan untuk mengunduh atau menyimpan video tersebut muncul. Tujuannya memang untuk nantinya jika kamu ingin menonton kembali video tersebut, kamu tidak perlu bingung mencarinya kembali di Instagram. Namun terkadang orang tidak tahu cara menyimpan sebuah video dari aplikasi Instagram.

Baca Juga :

Maka dari itu, Vocasia telah menyiapkan rangkuman beberapa cara untuk men-download video Instagram dengan mudah. Yuk, mari disimak!

1. Instasave

Cara yang satu ini akan lebih mudah, yaitu dengan menggunakan aplikasi Instasave. Cara ini bisa menjadi solusi bagi kamu yang belum menemukan situs terbaik untuk mengunduh atau menyimpan video menarik dari Instagram. Tidak perlu cara yang rumit meski fitur yang tersedia sangat lengkap dan berikut beberapa langkah yang harus kamu lakukan untuk menyelesaikan proses download video Instagram:

Baca Juga :

2. Snapinsta.app

Download video Instagram ternyata tidaklah sulit dan kamu tidak harus download aplikasi terlebih dahulu. Lantas, bagaimana yang bisa dilakukan untuk download video Instagram? Salah satu cara termudah untuk download video Instagram adalah melalui Snapinsta.app.

Untuk menggunakan Snapinsta.app dengan benar, kamu harus tahu bagaimana caranya dan berikut ulasannya:

Baca Juga :

3. Downloader Igram.io

Sama dengan situs sebelumnya, Igram.io hanya bisa digunakan untuk link URL dari Instagram. Fitur yang disediakan sangat lengkap jadi akan memudahkan proses download video dari Instagram. Cara download video Instagram di PC melalui situs ini tidaklah sulit sehingga kamu bisa langsung menggunakannya meski masih awam atau pemula dan berikut caranya:

Baca Juga :

4. Storysaver.net

Cara download video Instagram juga bisa kamu lakukan dengan praktis melalui situs storysaver.net. Sebenarnya, cara download video IG melalui situs ini tidaklah berbeda dengan situs lainnya jadi kamu tidak perlu bingung memikirkan bagaimana caranya.

Sayangnya, situs ini hanya bisa digunakan untuk download story akun Instagram jadi tidak bisa digunakan untuk download video dari feed atau sumber lainnya. Berikut beberapa langkah yang harus lalui:

Baca juga:

Exit mobile version