Strategi Sukses Penulisan Skripsi Secara Tepat, Cepat, dan Cermat

Memberikan pembelaran berupa apa yang perlu diperhatikan dan dikuasai saat akan menyusun skripsi

Beginner 4.8(5 Peringkat) 45 Siswa Terdaftar
Dibuat Oleh Mileyanda Qurrota A'yun Diperbarui Kamis, 07-07-2022 Bahasa

Kemampuan yang akan saya raih

  • Mampu mempermudah mahasiswa/i dalam mengetahui alur untuk menulis skripsi dengan tepat, cepat dan cermat

Kurikulum

5 Pelajaran ⚬ 49m42d
Sesi 1 : Hambatan yang Sering Timbul Ketika Akan Menyusun Skripsi
1 Pelajaran ⚬ 5m32d
  • Hambatan yang Sering Timbul Ketika Akan Menyusun Skripsi 5m32d
  • Mencari Ide Untuk Judul Penelitian 10m16d
  • Menyusun Laporan Sesuai dengan Metode Penelitian (Bab 1 - Bab 3) 14m18d
  • Menyusun laporan sesuai dengan metode penelitian (Bab 4 - Bab 5) 10m35d
  • Mengecek Plagiarisme Laporan 9m1d

Persyaratan

+ Tampilkan lebih banyak

Deskripsi

Course dengan topik Skripsi ini dapat menjadi sumber pengetahuan untuk mahasiswa, Course ini sangat membantu Mahasiswa yang memerlukan pengetahuan seputar Penyusunan Skripsi, baik dari penjelasan modul yang sub topiknya akan menjelaskan tentang hambatan yang sering timbul ketika akan menyusun skripsi, lalu juga menjelaskan bagaimana cara dan proses sistematika penulisan skripsi, serta menjelaskan cara mengecek plagiarisme laporan.


Kursus ini memberikan pembelajaran kepada audiens berupa apa saja yang perlu diperhatikan dan dikuasai oleh audines dalam menyusun skripsi secara tepat, cepat dan cermat.


Kursus ini akan diajari oleh Mileyanda Qurrota A’yun dimana penjelasan mengenai Strategi Penyusunan Skripsi ini akan diberikan dalam bentuk video learning.

+ Tampilkan lebih banyak

Kursus terkait lainnya

5 15 Rp450.000,- Rp299.000,-
Diperbarui Senin, 30-10-2023
5 2 Rp100.000,-

Tentang Instruktur

  • 5 Ulasan
  • 45 Murid
  • 1 Kursus
+ Tampilkan lebih banyak

Fresh Graduate S1 Ilmu Komunikasi Telkom University, dengan lulus cepat 3,5 tahun serta merupakan pribadi yang aktif berorganisasi namun tetap bisa fokus terhadap pencapaian akademik dan diandalkan terkait informasi selama di kampus serta mendapatkan pekerjaan karena latar belakang keaktifan saat menjadi mahasiswa

Feedback Siswa

4,8
Penilaian rata-rata
  • 0%
  • 0%
  • 0%
  • 20%
  • 80%

Ulasan

  • Sipa Aryanti
    Selasa, 21-11-2023
  • Qalibun Ghalidh Choir
    Minggu, 04-06-2023
  • Cindi Anarawan
    Kamis, 06-04-2023
  • Ahmad Fauzan
    Kamis, 11-08-2022
Rp69.000,-
Miliki Sekarang
Termasuk:
  • 49m42d Video permintaan
  • 5 Pelajaran
  • Akses Full Seumur Hidup