Tanggal:22 November 2024

Copywriting Menarik untuk Promosi Jualan Baju

Baca Juga | 6 Kalimat Promosi Jilbab dan Kerudung, Jualan Auto Laris Manis!

Salah satu teknik untuk menarik pembeli agar membeli produk kita yaitu dengan teknik promosi. Dengan adanya aktivitas promosi ini  barang dagangan Anda  dapat menarik pembeli. Selain melakukan promosi teknik lain yang bisa digunakan yaitu, teknik copywriting. Teknik ini menggunakan artikel yang nantinya akan di post dilaman blog atau website. Copywriting ini memerlukan SEO karena SEO yang membantu artikel Anda untuk muncul di halaman pertama penelusuran atau yang disebut dengan mesin pencarian Google. Nah, sebelum melakukan promosi Anda harus membuat kata – kata promosi yang menarik dan copywriting.

Contoh – contoh penggunaan kata promosi:

  • Cashback
  • Sale
  • Diskon
  • Murah
  • New Arrival
  • Pusat Grosir
  • Latest products
  • Special

Baca Juga | 8 Cara Mengoptimalkan Facebook page untuk Promosi Penjualan Produk

Teknik Copywriting yang menarik untuk Produk Baju

Anda bisa membuat kalimat-kalimat berikut untuk judul website bisnismu pada halaman awal website :

  • Special season (nama produk) dengan Harga Spesial!
  • All Over Price 60% Khusus Untuk Hari Ini, Nikmati Belanja Clearance Sale!
  • New Arrival Hoodie dan Sweater dengan Harga Diskon Up to 70% Berlaku Untuk Hari Ini Saja!
  • Harga Ecer Sangat Murah Untuk Kamu yang Pengen Jualan Fashion Premium!

Ini bisa menjadi contoh yang bisa Anda pakai. Di awal pada judul, konsumen sudah harus paham betapa pentingnya produk Anda. Bahkan dari penawaran harganya saja. Apakah nanti harganya di bagian akhir ditampilkan dan dirasa mahal ya itu sekali lagi adalah selera setiap konsumen.

Baca Juga | 7 Tujuan Sebuah Iklan dalam Kegiatan Promosi, Menguntungkan Bisnismu!

Cara Menyusun Kata – Kata Promosi Baju

1. Diskon

Ilustrasi penggunaan diskon untuk promosi produk (Pixabay.com/coffeebeanworks)

Ilustrasi penggunaan diskon untuk promosi produk (Pixabay.com/coffeebeanworks)

Baca Juga | Bingung Cara Meningkatkan Loyalitas Pelangganmu? Cek 5 Tips Ini!

Siapa yang tidak tertarik dengan kata diskon, ketika Anda menaruh kata diskon pada produk Anda, pasti pembeli langsung tertarik dan menelusuri toko Anda. Berikut beberapa contoh kalimat diskon yang bisa Anda pakai untuk produk:

  • DISKON 15% untuk pembeli yang mengikuti Pre-Order s/d 21 Agustus 2021.
  • Diskon spesial hingga 25 % untuk 100 pembeli pertama.
  • DISKON 30% setiap pembelian baju 2 pcs secara sekaligus.
  • Diskon Cuma sampai 30 September 2021
  • BELI 5 PCS diskon hingga 10.000/pcs
  • 200k (setelah discount 40%)
  • Welcome reseller diskon hingga 10%.
  • Tambahan voucher diskon senilai Rp 15.000 untuk minimal order Rp 300.000.
  • Langsung klaim voucher gratis ongkir di Shopee dan T
  • Yuk order sandal terbaru mumpung sedang DISKON 25%!!
  • PROMO POTONGAN HARGA 75 RIBU!!! Harga 500.000 menjadi 425.000.
  • Harga asli ̶6̶0̶0̶.̶0̶0̶0̶  15% off 510.000
  • PROMO TAHUN BARU DISKON 20%!!! Harga awal 300.000 Setelah Diskon 240.000
  • Order hari ini dapat potongan 20.000/pcs.
  • Botol Minum kayak di atas sedang promo cuma 200ribu aja! Dijamin termurah se instagram!
  • Diskon hanya untuk pembelian hari ini senilai 15%.

2. Mudah

Baca Juga | Kata – kata Promosi Menarik untuk Bisnis Onlinemu di Instagram

Kata “mudah” dapat meyakinkan agar pembeli yakin dengan baju yang dibeli. Misalnya, produk baju menggunakan resleting baju didepan. Anda bisa menggunakan kata menjadi “Baju menggunakan resleting depan mudah dan cocok digunakan untuk ibu menyusui”

3. Menarik

Baca Juga | 5 Aplikasi yang keren untuk membuat Logo agar terlihat lebih Menarik

Kata “menarik” bisa dirangkai dengan kalimat berikut.

  • Dapat harga menarik untuk 5 pembeli pertama
  • Dapatkan potongan harga menarik hanya hari ini saj
  • Dapatkan potongan menarik untuk pembelian kedua

Cara Promosi Baju di Sosial Media

Ilustrasi penggunaan sosial sebagai media promosi bisnis (pixabay.com/Mohamed_hassan)

Ilustrasi penggunaan sosial sebagai media promosi bisnis (pixabay.com/Mohamed_hassan)

Baca Juga | Pengertian Sosial Media Marketing Beserta 5 Manfaatnya

  1. Buatlah postingan dengan menarik

Ketika Anda ingin membuat postingan untuk langkah promosi baju di sosial media, pastikan postingan Anda sudah dibuat semenarik mungkin. Karna pastinya calon pembeli akan lebih cenderung memilih produk yang menarik. Karena promosi dilakukan dengan menggunakan bantuan sosial media, postingan yang Anda buatlah yang harus di kemas semenarik mungkin.

Postingan yang menarik disini maksudnya dengan menggunakan foto yang rapi. Kalau bisa Anda membuat feed instragram warna senada dengan produk yang Anda juga. Dengan begitu calon pembeli akan melihat produk yang Anda postingan.

Baca Juga | 8 Teknik Pencahayaan dalam Fotografi

  1. Menggunakan keterangan yang detail dan jelas

Ketika memposting sebuah produk yang perlu Anda perhatikan bukan hanya foto saja tetapi keterangan produk juga menjadi bagian didalamnya. Hal ini tidak akan mungkin bisa terlepas dari cara promosi baju di sosial media. Gunakan kata-kata yang sederhana, tetapi mendetail dan mejelaskan produk secara rinci.

Baca Juga | Yuk Ketahui Tentang Copywriting dan Contohnya

  1. Menggunakan fitur story tentang produk

Jangan lupa manfaatkan fitus dari sosial media yang Anda gunakan. Buatlah story perihal produk yang kamu jual, tentunya tetap dalam kemasan yang menarik dan unik.

Baca Juga | 7 Alasan Kamu Harus Berjualan Di Instagram

  1. Menggunakan hastag yang sesuai

Jika Anda melakukan promosi di sosial Instagram misalnya, Instagram dan Facebook gunakanlah hastag pada setiap postinganmu. Gunakan hastag yang sesuai pada produkmu ini akan membantu memudahkan seseorang menemukan toko atau produk yang Anda jual.

Baca Juga | 9 Tips Optimasi Instagram untuk Promosi Bisnis, Yuk Terapkan!

Itulah beberapa contoh kata – kata promosi beserta teknik copywrting yang menarik yang bisa Anda gunakan sebagai referensi bisnis jualanmu. Jangan lupa perhatikan penulisan beserta gambar yang Anda gunakan yaa. Agar memudahkan calon pembeli untuk membaca produkmu dan tertarik membelinya. Semoga berhasil..

Kursus digital marketing
Share

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *